Pelantikan Pramuka Penegak Laksana 2018
Pelantikan Pramuka Penegak Laksana 2018
Penegak Laksana adalah tingkatan Syarat-syarat Kecakapan Umum kedua dalam satuan Pramuka Penegak setelah Penegak Bantara. Golongan Pramuka Penegak yang telah menyelesaikan Syarat-syarat Kecakapan Umum (SKU) Penegak Laksana dapat mengikuti SKU Pramuka Garuda.
Pelantikan Penegak Laksana dilaksanakan pada tanggal 20-22 April 2018 di Lapangan Balai Desa Brahu Kecamatan Siman.
Berikut adalah dokumentasi kegiatan :
Peserta Perkemahan Penegak Laksana |
Upacara Pembukaan Perkemahan Penegak Laksana |
KAMABIGUS |
Sikap Sandi |
Pengalungan Tanda Peserta |
Pembuatan Bivak |
Senam Pagi |
Penanaman 1 pohon |
Persiapan Penjelajahan |
Materi dan Promosi Pramuka Garuda |
Komentar
Posting Komentar